Integrasi antar aplikasi office : MAIL MERGE
---- INTEGRASI ANTAR APLIKASI OFFICE : MAIL MERGE--- haii semuanya!! kembali lagi nih sama aku... Oo iyaa gimana nih kabar kalian? semoga baik-baik aja yaa oke sesuai judulnya kali ini kita akan membahas tentang integrasi antar aplikasi office : Mail Merge dari pada kelamaan langsung aja yuk ke pembahasannyaa! 🌼 Apa sih Mail Merge itu ? 🌼 Jadi, ada yang menyebut mail merge sebagai surat gabung dan ada juga yang menyebutnya sebagai surat massal. yaudah yuk kita bahas satu-satu. 👉 Kenapa bisa disebut surat gabung ? karena menggabungkan dua sistem aplikasi sehingga aplikasi utama dapat mengambil data dari aplikasi sumber misalnya dari Microsoft Word mengambil data yang ada pada Microsoft Excel. 👉 Kenapa bisa disebut surat massal ? Karena biasanya Mail Merge ini digunakkan untuk mengirimkan surat atau berkas ke banyak orang dengan menggunakkan template yang sama namun berbeda informasi datanya. 🌼 Apa sih fungsi dari Mail Merge ? 🌼 Pengertian Ma...